Saturday, October 13, 2012

Membuat Breadcrumb WordPress Tanpa Plugin


Apa itu Breadcrumb? terasa aneh ya? hehe.. ya itu adalah salah satu elemen website. Bagaimana kalau Breadcrumb tersebut dipakai di website yang menggunakan WordPress? mudah sekali.
Cari file function.php di theme WordPress Anda, dan masukkan code dibawah ini
function the_breadcrumb() {
if (!is_home()) {
echo '<a href="';
echo get_option('home');
echo '">';
bloginfo('name');
echo "</a> / ";
if (is_category() || is_single()) {
the_category(', ');
if (is_single()) {
echo " / ";
the_title();
}
} elseif (is_page()) {
echo the_title();
}
}
}
Sedangkan untuk memunculkan Breadcrumb tersebut tinggal panggil dengan
<?php the_breadcrumb(); ?>
Dari Kode di atas akan menghasilkan tampilan seperti ini

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.